Inovasi Pertanian Ramah Lingkungan: Pelatihan Jagung Tahan Cekaman Kemasaman di Desa Rasau Jaya

Tim Fakultas Pertanian Universitas Tanjungpura terdiri dari Prof.Dr. Ir. Hidayat, M.P. dan Prof. Dr. Ir. Denah Suswati, M.P. dengan dibantu mahasiswa yang melakukan kegiatan MBKM Proyek Independen, melakukan pelatihan budidaya jagung tahan cekaman kemasaman pada kelompok tani Krida Karya Desa Rasau Jaya Satu. Pelatihan dilakukan dengan kelompok tani sambil mereka melakukan arisan sebulan sekali.Tujuan pelatihan […]

Continue Reading

KKM UPGRI Pontianak Bersama Desa Sejegi Kabupaten Mempawah Dalam Kegiatan Berbasis Lingkungan

Dalam Upaya untuk meningkatkan kesadaran Masyarakat akan pentingnya menjaga pentingnya lingkungan pola hidup sehat di Desa Sejegi, kecamatan mempawah timur kabupaten mempawah. Kegiatan Bakti Sosial Bersama Masyarakat (BAKSAMA) yang dilaksanakan pada hari Rabu, 13 November 2024 merupakan bentuk kolaborasi antara berbagai pihak untuk mendukung kesejahteraan masyarakat sekaligus menjaga kelestarian lingkungan. Acara ini dihadiri oleh sejumlah […]

Continue Reading

Waspada Nyeri! Kenali dan Atasi dengan Benar

Pontianak, 5 Oktober 2024 – Nyeri seringkali menjadi alasan kita mengonsumsi obat-obatan pereda nyeri. Namun, tahukah Anda bahwa penggunaan obat-obatan ini secara sembarangan dapat berdampak buruk bagi kesehatan? Untuk mengatasi masalah ini, tim Pengabdian Masyarakat (PKM) Prodi Farmasi, Universitas Tanjungpura, mengadakan edukasi bagi kader kesehatan di Puskesmas Sungai Raya Dalam, Kubu Raya. Kegiatan ini bertujuan […]

Continue Reading

Pentingnya Gerak: Edukasi Aktivitas Fisik untuk Siswa SMA Muhammadiyah 1 Kota Pontianak

Pontianak, 5 Oktober 2024 – Prevalensi aktivitas fisik yang rendah menjadi perhatian serius di Indonesia, termasuk di Kalimantan Barat. Untuk mengatasi masalah ini, tim Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dari Jurusan Keperawatan Fakultas Kedokteran Universitas Tanjungpura (UNTAN) menginisiasi kegiatan edukasi tentang pentingnya aktivitas fisik bagi siswa SMA Muhammadiyah 1 Kota Pontianak. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran […]

Continue Reading

Fakultas Kedokteran UNTAN Edukasi Dampak Pernikahan Dini terhadap Kesehatan Reproduksi Remaja Putri

Pernikahan remaja yang belum cukup usia masih terjadi di Kalimantan Barat bahkan tergolong tinggi prevalensinya dibandingkan provinsi-provinsi lain di Indonesia. Adapun faktor penyebab pernikahan dini yaitu kondisi ekonomi, norma sosial dan budaya di masyarakat serta kondisi personal. Pernikahan dini yang terjadi pada remaja dapat berdampak tak hanya bagi pendidikan remaja tetapi memiliki risiko bagi kesehatannya […]

Continue Reading

Himpunan Mahasiswa Farmasi : Pengabdian Desa Binaan dan Apoteker Cilik di Desa Sungai Kupah, Kab. Kubu Raya

7 dan 8 Agustus 2024 – Himpunan Mahasiswa Farmasi Fakultas Kedokteran Universitas Tanjungpura telah melaksanakan Desa Binaan bertempat di Aula Kantor Desa Sungai Kupah, Kecamatan Sungai Kakap, Kabupaten Kubu Raya bersama Tim Penggerak PKK Desa Sungai Kupah sekaligus melaksanakan Apoteker Cilik bersama siswa kelas V SDN 17 Sungai Kakap. DESA BINAAN merupakan suatu program kerja […]

Continue Reading